Minggu, 15 Januari 2012

Kim Soo Hyun Akan Membuat Penampilan Cameo Di Episode Perdana “Dream High 2”


Bintang “Dream High” Kim Soo Hyun akan membuat sebuah penampilan cameo di episode perdana “Dream High 2,” dijadwalkan akan ditayangkan pada 30 Januari. Saat ini, Kim Soo Hyun sibuk syuting drama terbarunya  “The Moon that Embraces the Sun,” dan banyak fans skeptic apakah dia akan memiliki waktu untuk syuting cameo. Namun, diumumkan kalau Kim Soo Hyun telah syuting adegan lebih awal dan selama awal tahap2 produksi. Dia akan memainkan peran sebagai Song Sam Dong, seorang anak desa yang naïf yang pergi untuk menjadi orang Korea pertama untuk memenangkan   Grammy.
Producer2 dari acara terbaru menyatakan, Kim Soo Hyun sangat menyukai acara, khususnya karena dia menerima begitu banyak cinta dari season pertama. Saat kami memintanya untuk sebuah cameo, dia setuju dan telah menyelesaikan syuting lebih awal.”  “Dream High 2” memiliki daftar panjang dari pemain season untuk membuat seorang penampilan cameo.
Bintang2 “dream high 2” Jiyeon T-Ara, Hyorin Sistar, Jinwoon 2AM dan aktor2 pendatang baru Park Seo Joon dan JB. Season kedua akan menunjukkan music/dance yang ganas antara bintang2 idola top, yang  memiliki gangguan kegugupan, dan murid2 sekolah yang bermasalah.
KBS akan menayangkan episode pertama dari   “Dream High 2” pada 30 Januari jam   9:55PM KST.
Credit: Soompi
Indo Trans; Yeppopo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar